PIMFW 2019 : ‘Eco Age’ Curated Show – ‘PERSPECTIVE’ by RIGIO
Published by Sugar & Cream, Tuesday 22 October 2019
Text by S&C, images courtesy of Plaza Indonesia
Day 4 : Designer Sergio Berlino
Hari pertama dari ajang ‘Eco Age’, tema ‘PERSPECTIVE’ dari label Rigio dengan kreatif direkturnya Sergio Berlino menjadi penutup babak pertama dari ‘Eco Age’ Curated Show di Plaza Indonesia untuk SS 2020.
Membawa gaya street wear ke tingkat berikutnya, membaurkan antara gaya kasual dan relak dan juga berkolaborasi seniman dan pemusik, Rigio mempersembahkan ragam gaya dari sporty, military, punk/grunge hingga formal. Melalui koleksi ini Sergio juga berharap bisa menyebarkan aura positif bagi generasi berikutnya untuk tidak gampang menyerah dalam mengekspresikan diri dan dalam meraih cita-cita.
Presented by Coulisse
Sebagai penutup menampilkan seniman/bintang film Salvita Decorte mengenakan busana Rigio yang merupakan hasil kolaborasi berdua. Sedang musik peingiring dari Random Brothers (Nara Anindyaguna dan Randy Danistha) yang turut menguatkan kebebasan berekspresi melalui koleksi ‘PERSPECTIVE’.

Stars in Dior Winter 2021-2022 Men’s Collection By Kim Jones
Simak keceriaan para bintang tamu di peragaan Dior Winter 2021-2022 yang berlangsung secara virtual. Dari seniman ternama Peter Doig hingga Kate Moss...
read more
Samsung Hadirkan Pembersih Rumah Otomatis terbaru : Vacuum Cleaner Robotik dan Laundry Berteknologi AI
Di ajang CES 2021, Samsung meluncurkan: vacuum cleaner JetBot 90 AI+ dan mesin cuci Smart Dial Front Load Seri 8800. Siap meringankan pekerjaan rumah...
read more
An Enchanting Private Office by Domus Living Studio (Part. 2)
Severiano, pendiri Domus Living Studio menampillkan kreasi terbarunya yaitu sebuah private office bergaya Modern Fusion Classic yang memancarkan...
read more
An Enchanting Private Office by Domus Living Studio (Part. 1)
Severiano, pendiri Domus Living Studio menampilkan kreasi terbarunya yaitu sebuah private office bergaya Modern Fusion Classic yang memancarkan keanggunan...
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more