Moooi – A Compressed Breakfast
Published by Sugar & Cream, Thursday 08 September 2016
Breakfast With Designer Paul Cocksedge
Selalu dengan kreatif yang tak terduga, edgy dan dengan pendekatan yang segar, brand ternama Moooi dari Belanda mengundang pencinta desain untuk sebuah presentasi eksklusif secara personal di gerai pertamanya di London yang baru dibuka bulan lalu. Acara ini paralel dengan ajang London Design Festival 2016 dan juga premiere London Design Biennale 2016.
Acara yang diawali dengan a compressed breakfast dengan desainer Paul Cocksedge pada tanggal 21 September, 2016 akan menghadirkan untuk pertama kalinya di London, sofa terbaru The Compression Sofa karyanya. Sebelumnya sofa tersebut telah dilansir di ajang desain akbar terbesar dunia yaitu Salone del Mobile 2016 lalu.
Sebuah ajang bergengsi yang tentunya wajib dihadiri bila itu datang dari label Moooi
Simak juga artikel mengenai Moooi London showroom yang baru dibuka bulan lalu disini.

PORRO 100 YEARS ANNIVERSARY: A LEGACY OF INNOVATION AND DESIGN
Celebrating 100 years this year, the brand Porro remains at the forefront of design, blending heritage with cutting-edge innovation to shape the future of...
read more
KETTAL - INSULA MODULAR SOFA BY PATRICIA URQUIOLA
Discover the versatility and endless configurations of Insula modular sofa by Patricia Urquiola for Kettal.
read more
MM GALLERI IDD PIK2 – THE SOFT OPENING & UPCLOSE WITH HENGKY DJAJA, PRESIDENT DIRECTOR
Sneak peek the world’s thinnest marble only at MM Galleri and it’s premium collection of natural stones as well as its premium engineered stones.
read more
A CELEBRATION OF THE GRAND OPENING OF PAVILION 120 AT IDD, PIK2
The Grand Opening of Pavilion 120 at IDD PIK 2 offers an interactive experience and a rich visual story, making it a unique and captivating event.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more