Lalique – The Rooster Collection
Published by Sugar & Cream, Thursday 29 December 2016
Celebrating The Year of Rooster
Berdasarkan shio Cina, tahun 2017 merupakan tahun Ayam. Lalique merayakan tahun ini dengan mengeluarkan produk kristal terbarunya yang diusung dengan nama The Rooster Collection. The Rooster Collection terdiri dari sculptures, vases, bowls, dan paperweight dalam satin-finished dan dipoles ulang menjadi crystal-clear, gold luster crystal atau gold stamped crystal. Lalique menerjemahkan pribadi Ayam yang dikenal sebagai yang loyal, dapat dipercaya, konservatif, dan setia kedalam desain produk yang diusungnya. Lalique terkenal dengan kemampuannya untuk mencapai level tertinggi dari detail dan kekayaan desain yang didapat dari proses 40-step menghasilkan kristal unik dan terkenal atas penyelesaian satin dan transparan. (AP)
Kristal Lalique tersedia di Elite Graha Cipta, Jakarta (Elite)
Rooster Bowl By Lalique
Rooster Vases By Lalique
Rooster Sculpture Paperweight By Lalique
Bantam rooster Sculpture By Lalique
Rooster Sculpture Small Size By Lalique
PAÑPURI'S ART OF GIFTING COLLECTION – JOURNEY TO THE PEAK
Discover three new scents of the PAÑPURI's JOURNEY TO THE PEAK collection, which allows you to share happiness and well-wishes with yourself and your...
read moreNILUFAR AT SALONE ART + DESIGN IN NEW YORK
At Salone Art + Design in New York ( November 8-11, 2025) , Nilufar presented a curated selection of pieces that showcase the gallery’s vision of design...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreJFW 2025 OPENING PARADE ''Kain Nusantara''
Jakarta Fashion Week 2025 kicked off with a vibrant "Kain Nusantara" fashion parade, showcasing designs and brands using wastra fabrics, in line with the...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more