Kartell – The Art of Living/Living with Art
Published by Sugar & Cream, Thursday 08 September 2016
An Exhibition at Kartell Flagship Store London
Nama besar produsen furnitur Kartell seakan tidak pernah lelah memberikan kontribusi desain dalam industri kreatif. Sehubungan dengan hal tersebut, Kartell Flagship Store London yang baru dibuka beberapa bulan lalu akan menggelar pameran unik berjudul “Kartell- The Art of Living/Living With Art”.
Photography by Gayte Pierre
Pameran akan dibuka tanggal 22 September 2016 yang mana momen ini juga dipakai sebagai ajang peresmian flagship store Kartell yang pertama di London.
Tema pameran ini memperlihatkan kilas balik perjalanan kreatif Kartell dan juga ekpresi inovasi Kartell melalui kolaborasinya dengan sejumlah fotografer dan seniman kontemporer ternama dunia. Pameran ini akan memperlihatkan hasil karya dari nama-nama seperti Helmut Newton, Fabrizio Ferri, David LaChapelle, Bob Wilson dan Maurizio Cattelan. Berikut foto ekslusif dari preview sejumlah olahan pelaku kreatif ternama tersebut. (JW)
Simak juga interior Kartell Flagship Store London yang baru di artikel ini.
Photography by David Lachapelle
Photography by Helmut Newton
Photography by Fabrizio Ferri
Photography by Peter Lindberqh
PAÑPURI'S ART OF GIFTING COLLECTION – JOURNEY TO THE PEAK
Discover three new scents of the PAÑPURI's JOURNEY TO THE PEAK collection, which allows you to share happiness and well-wishes with yourself and your...
read moreNILUFAR AT SALONE ART + DESIGN IN NEW YORK
At Salone Art + Design in New York ( November 8-11, 2025) , Nilufar presented a curated selection of pieces that showcase the gallery’s vision of design...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreJFW 2025 OPENING PARADE ''Kain Nusantara''
Jakarta Fashion Week 2025 kicked off with a vibrant "Kain Nusantara" fashion parade, showcasing designs and brands using wastra fabrics, in line with the...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more