Ichendorf’s Stand Up by Sieger
Published by Sugar & Cream, Monday 05 April 2021
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Sieger & Ichendorf
Dua label yang terkenal lewat koleksi tablewear premium, Sieger dan Ichendorf, menyatukan kekuatan untuk menciptakan satu koleksi kolaborasi, Stand Up.
Stand Up merupakan sebuah koleksi mouth-blown glassware transparan yang terinspirasi oleh permainan keseimbangan, roly-poly. Bentuk melengkung di bagian bawahnya memerlukan banyak eksperimen untuk mencapai keseimbangan sempurna. Karena koleksi yang terdiri dari tiga macam gelas dan satu teko ini dapat bergoyang dengan lembut saat dipegang. Menarik bukan?
Christian & Michael Sieger
Presented by Eztu Glass
Siluet mewah dan bentuknya yang ringan menyampaikan pemakaian multifungsi dan sangat cocok untuk sehari-hari. Tidak hanya untuk meminum anggur, Stand Up juga cocok untuk wadah jus jeruk, gin dan tonik, teh maupun kopi.
Bila memikirkan tentang pegerakannya, mungkin Anda mengira koleksi ini hanya cocok untuk rumah pribadi, maupun hotel dan restoran. Berkat keseimbangan dan gerakan halusnya, Stand Up bisa ditaruh pada permukaan meja di dalam yacht sekalipun. Menjamin momen menyenangkan kapan pun dan dimana pun.
Michael Sieger
ORTENSIA RESTAURANT BY CHRIS SHAO STUDIO
Chris Shao's French-Japanese restaurant, Ortensia, in Shanghai, blends Parisian sophistication, Japanese elegance, and Shanghai's charm, incorporating...
read moreBAROVIER&TOSO PRESENTS BAROVIER&TOSO COLLAGE
Barovier&Toso unveils Barovier&Toso Collage, a visually stunning project showcasing the elegance and versatility of its products, reinterpreting Venetian...
read moreKAREN NIJSEN IN "Satu Langkah Satu Karya"
Remarkable "Satu Langkah Satu Karya", founded by Karen Nijsen, a finalist for Miss Universe Indonesia 2024 has a mission to promote environmental...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more