Fratelli Boffi
Published by Sugar & Cream, Wednesday 28 October 2015
CONTEMPORARY THRONE
Fratelli Boffi merilis koleksi armchair dengan bagian seatback yang tinggi, mencuatkan kesan aristokrat yang mewah dan anggun. Duchesse of Home yang dikreasikan oleh Archer Humphryes Architects, menampilkan seatback bernuasa feminim dengan outline dari mahogany atau oak. Pelapis bulu ala Tibet dan dekorasi laser pada bagian belakang seatback dapat memberikan aksentuasi tersendiri. Arne XV bernostalgia dengan cita rasa desain Skandinavia era 1950-an melalui lekukan kayu, dan kekhasan furnitur Louis XV pada bagian sandaran lengan dan kaki. Ada pula Babette, sebuah produk klasik dari Fratelli Boffi yang merupakan armchair bernuansa kepausan yang berlapiskan satin dan terbuat dari kayu solid. Armchair ini memiliki perangai seperti halnya bunglon; ragam finishing dan fabric akan mentransformasikannya dari produk beraura borjuis klasik menjadi karya desain yang eksentrik.

MOOOI – THE SERPENTINE LIGHT 8 LARGE BY FRONT
MOOOI unveils a bigger edition to the family: Serpentine Light 8 Large. The perfect centrepiece is ready to keep you intrigued with every glance.
read more
THRESIA MARETA DIANUGERAHI PENGHARGAAN BERGENGSI DARI PRANCIS ATAS DEDIKASI DALAM DUNIA MODE DAN BUDAYA
Penghargaan Knight of the Ordre des Arts et des Lettres untuk Thresia Mareta atas dedikasinya dalam melestarikan dan mengembangkan warisan budaya...
read more
MM GALLERI IDD PIK2 – THE SOFT OPENING & UPCLOSE WITH HENGKY DJAJA, PRESIDENT DIRECTOR
Sneak peek the world’s thinnest marble only at MM Galleri and it’s premium collection of natural stones as well as its premium engineered stones.
read more
A CELEBRATION OF THE GRAND OPENING OF PAVILION 120 AT IDD, PIK2
The Grand Opening of Pavilion 120 at IDD PIK 2 offers an interactive experience and a rich visual story, making it a unique and captivating event.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more