Bang & Olufsen – Let the Magic Unfold VIP Guests
Published by Sugar & Cream, Monday 06 April 2020
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Bang & Olufsen
19 February 2020 – B&O Pacific Place Showroom
There’s magic everywhere! Bang & Olufsen memberikan sebuah kenangan tersendiri bagi para tamu undangan melalui sebuah acara ‘Let the Magic Unfold’ yang memperkenalkan koleksi terbarunya, Beovision Harmony.
Selengkapnya tentang Beovision Harmony dan Beosound Stage bisa Anda baca di sini.
Tamu yang terdiri dari VIP dan rekan media dalam acara private luncheon yang terselenggara pada 19 Februari 2020 di showroom Bang & Olufsen Pacific Place – Jakarta, disuguhkan penampilan tak biasa dari koleksi Beovision Harmony. Dimana koleksi ini memberikan pengalaman menonton video dan mendengarkan audio dalam level selanjutnya. Dan dalam acara ini pula, para tamu dipersilahkan untuk menggali lebih dalam tentang Beosound Stage, the first soundbar by B&O.
Bagaimana kemeriahan acara siang itu? Berikut foto-foto yang bisa Anda simak;
Presented by Coulisse | INK

LOUIS VUITTON REOPENS A MILANESE ICON ON VIA MONTENAPOLEONE
Louis Vuitton unveils a bold new vision with the reopening of its historic flagship at Via Montenapoleone, Milan. Inclusive of the opening of the fine...
read more
MURAI ART PROJECTS PRESENTS “THE KNIGHT’S DREAMS”
Saksikan karya terkini (lukisan dan patung) dari seniman Apin, Gula (Gusto Laboratory), dan Rato dalam pameran The Knight’s Dreams mulai 16-31 Mei, 2025...
read more
THE OPENING OF THE CHRISTIAN DIOR: DESIGNER OF DREAMS EXHIBITION IN SEOUL
Dior Unveils “Designer of Dreams” in Seoul with a Star-Studded Celebration.
read more
ART JAKARTA GARDENS 2025
With such a fantastic open-air fair, Art Jakarta Gardens shows how art can reflect and endure through the ages as the art world adjusts to constantly...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more