Arclinea Enters B&B Italia Store in London
Published by Sugar & Cream, Tuesday 10 October 2017
Text by Astrid L, images courtesy of Arclinea
Arclinea – Dream Kitchens From Italy
Arclinea, brand furnitur dapur mewah asal Italia, kini hadir di B&B Italia store yang terletak di kota London. Hal ini mengukuhkan kerja sama yang sudah terjalin antara kedua perusahaan tersebut sejak bulan November tahun lalu.
Ide di balik proyek ini berfokus pada image keseluruhan Arclinea, di mana desainnya selalu tercipta dari pilihan gaya dengan karakter yang kuat. Antonio Citterio, desainer utama Arclinea sejak tahun 1986, selalu hadir dengan konsep produk tailor-made yang inovatif, dan berani membawa elemen-elemen fungsional yang penuh estetika dalam konstruksinya.
Kini produk-produk Arclinea bisa dipadukan dengan koleksi B&B Italia dan Maxalto, menyatu serasi dan saling melengkapi satu sama lain, menghasilkan gaya industrial yang menakjubkan.
Setiap ruangan dalam toko menampilkan elemen yang baru serta detail konstruksi yang unik. Penggunaan material yang cerdik juga terlihat jelas pada display yang ada: baja sebagai warisan Arclinea dalam menciptakan inovasi teknologi finishing, serta kayu yang merupakan nilai historis untuk Maxalto dan Arclinea, menghadirkan keunikan yang semakin jelas melalui tangan-tangan pengrajin yang memproduksinya.
Beberapa koleksi yang didisplay termasuk Convivium island dan Italia island, yang juga akan ditampilkan dalam Milan Design Week 2018.

LOUIS VUITTON REOPENS A MILANESE ICON ON VIA MONTENAPOLEONE
Louis Vuitton unveils a bold new vision with the reopening of its historic flagship at Via Montenapoleone, Milan. Inclusive of the opening of the fine...
read more
MURAI ART PROJECTS PRESENTS “THE KNIGHT’S DREAMS”
Saksikan karya terkini (lukisan dan patung) dari seniman Apin, Gula (Gusto Laboratory), dan Rato dalam pameran The Knight’s Dreams mulai 16-31 Mei, 2025...
read more
THE OPENING OF THE CHRISTIAN DIOR: DESIGNER OF DREAMS EXHIBITION IN SEOUL
Dior Unveils “Designer of Dreams” in Seoul with a Star-Studded Celebration.
read more
ART JAKARTA GARDENS 2025
With such a fantastic open-air fair, Art Jakarta Gardens shows how art can reflect and endure through the ages as the art world adjusts to constantly...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more