THE SOFT LAUNCHING NICOLETTI HOME AT CASA ITALIA
Published by Sugar & Cream, Wednesday 12 March 2025
Images courtesy of Casa Italia
New Era of Italian Recliner in Indonesia
Kenyamanan, teknologi berkualitas, dan desain yang mumpuni bisa dibilang menjadi satu hal yang tidak bisa dipisahkan lagi dalam kehidupan manusia. Begitu juga dengan pemilihan sofa recliner ataupun tempat duduk berkonsep reclining. Banyak jenama – jenama yang mengeluarkan sofa recliner, namun mungkin Anda belum menemukan produk yang tepat.
Don’t worry! Casa Italia dengan bangga mengumumkan soft launching official Nicoletti Home di Indonesia, memperkenalkan standar baru dalam kemewahan dan kenyamanan sofa recliner.
Nicoletti Home, jenama internasional yang dikenal dengan keunggulan desain Made-in-Italy dan kenyamanan tanpa kompromi. Kolaborasi ini bermula dari kunjungan Casa Italia ke Salone del Mobile di Milan, pameran desain terbesar dunia, di mana Nicoletti Home menarik perhatian dengan desain sofa recliner yang elegan, ergonomis, dan berkualitas tinggi. Terinspirasi oleh estetika dan teknologi canggihnya, kami memutuskan untuk membawa Nicoletti Home ke Indonesia agar masyarakat dapat menikmati pengalaman duduk yang mewah dengan standar Italia.
CHARLESTON
Presented by Coulisse | INK
Nicoletti Home, perusahaan ternama yang berkantor pusat di Matera, Situs Warisan Dunia UNESCO, memadukan keahlian tradisional dengan inovasi modern. Produk-produk perusahaan mengutamakan fungsi dan estetika, dengan memadukan gua-gua batu kuno ke dalam rumah dan tempat beribadah. Nicoletti Home kini hadir di lebih dari 70 negara, menawarkan lebih dari 80 model sofa yang dapat disesuaikan untuk memenuhi berbagai gaya hidup. Arsitektur dan arsitektur unik perusahaan tercermin dalam filosofi desainnya.
GIULIA
PHOENIX
Berbicara tentang pencapaian ini, Ayleen Apriliani, Managing Director Casa Italia, berkata, “Sejak awal, visi kami adalah menghadirkan craftsmanship terbaik dari Italia ke Indonesia. Nicoletti Home bukan hanya tentang sofa recliner—ini tentang pengalaman, kenyamanan, dan kemewahan. Kami yakin koleksi ini akan mengubah cara masyarakat Indonesia menikmati ruang hidup mereka.”
BOOGIE
Sementara itu, Claudia Apriliana, Creative Director Casa Italia, menambahkan,”Saat pertama kali melihat Nicoletti Home di Salone del Mobile, kami langsung jatuh cinta. Kombinasi antara teknologi recliner yang inovatif dan keindahan desain khas Italia menjadikannya pilihan sempurna untuk Casa Italia. Melalui peluncuran ini, kami ingin mengenalkan standar baru dalam kenyamanan dan gaya hidup mewah.”
BUFFALO
Casa Italia kini menghadirkan Nicoletti Home, jenama mewah, untuk para penggemar desain, meningkatkan portofolio jenama bergengsi seperti Gamma Arredamenti, Bonaldo, Lago, dan Polflex Office, demi mengelevasi kualitas dan kenyamanannya.
ATLANTA | COUNTRY | DOTTY
Casa Italia – Jakarta Design Center
info@casaitalia.com
+62 851-7418-9869
FLOWER | HAPPINESS | LOVE

MINOTTI PRESENTS THE 2025 COLLECTION IN FLORENCE
Minotti’s 2025 Collection tells a heartfelt story where design meets art — a quiet dialogue of beauty, emotion, and timeless elegance.
read more
TEMMA PRASETIO: KEKUATAN DALAM KESEDERHANAAN MELALUI “TIMELESS STRUCTURE”
Melalui ‘Timeless Stucture”, Temma Prasetio hadir dengan interpretasi baru tentang keanggunan maskulin melalui eleganitas tak lengkang waktu.
read more
BAR KUN, KYOTO: WHERE STILLNESS MEETS DESIGN
Nature, architecture, and Ritzwell elegance—Bar Kun in Kyoto is where stillness meets design
read more
THE LANGHAM, JAKARTA MARKS FOUR YEARS WITH A WEEK OF GIVING BACK
The Langham, Jakarta marks its 4th anniversary with a week dedicated to gratitude, unity, and community impact.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
PELUNCURAN PERDANA LEGANO HOME MENGGANDENG AGAM RIADI DI ST REGIS RESIDENCE JAKARTA
Peluncuran perdana LEGANO HOME menggandeng Agam Riadi di St. Regis Residence Jakarta: menyatukan kemewahan dan jiwa dalam sebuah ruang.
read more