THE NEW LOOK OF THE GALLERIA SHOWROOM AT JDC, JAKARTA
Published by Sugar & Cream, Friday 16 August 2024
Images courtesy of Galleria
Luxury, Innovative, Inspiring
Di tengah maraknya akan kebutuhan sanitary berkualitas, sesuatu yang ‘baru’ dan menarik hadir di Jakarta. Menjadi salah satu ritel sanitary fitting yang lengkap dengan segala jenama terbaiknya, Galleria Showroom di Jakarta Design Centre memiliki tampilan baru yang tentunya mampu membuat para pengunjung dan pelanggan merasakan pengalaman berbelanja lebih menyenangkan.
Tampilan barunya adalah terdapat penambahan area baru yang lebih spesial, disuguhkan dengan display produk yang lebih immersive, lebih lengkap dengan produk-produk terbaru dari jenama dari Grohe Spa, Grohe serta Inax.
Presented by Galleria
Yang menjadi highlight, salah satunya Shower Aqua Element dari Grohe Spa, Atrio Privat Collection dari Grohe Spa, produk Sanitary berkonsep Japanese, dan rangkaian Tiles dari Inax, tentu saja masih banyak produk-produk terbaru lainnya dari ketiga jenama tersebut yang melengkapi area terbaru Galleria Showroom di Jakarta Design Centre.
Dengan adanya rangkaian produk baru ini, ruang mandi dan interior ruangan Anda menjadi lebih elegan dan terlebih estetis.
Galleria akan terus berinovasi untuk memenuhi kebutuhan para pelanggan, mulai dari menyediakan produk-produk berkualitas, hingga layanan penjualan serta layanan purna jual yang berdedikasi.
ALEXANDER LAMONT AT PARIS DECO HOME 2025
Alexander Lamont celebrates its 25th anniversary at Paris Deco Home 2025, featuring exclusive artworks, limited-edition objects, and Thai artisans from...
read moreWIDYA SEGARA - INSTALASI IKONIK KARYA ARKIV VILMANSA DI BALI
Di bawah langit biru dan hamparan ombak pantai Jimbaran terdapat instalasi Paus raksasa terapung karya Arkiv Vilmansa yang merepresentasikan persimpangan...
read moreTHE LAUNCHING OF "MOLTENI MONDO: An Italian Story" – THE FIRST MONOGRAPHY OF MOLTENI &C
Molteni&C marks its 90th anniversary with the release of its first monograph, "Molteni Mondo: An Italian Design Story," at its Jakarta flagship store.
read moreBATTILOSSI – PREVIEW PARIS DÉCO OFF / HOME 2025
Discover the preview of “Battilossi Moodboards” with over 250 designs and color for Paris Déco Off/Home 2025, 15 -18 January 2025
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more