SICIS – The Amazing VETRITE Gem Glass
Published by Sugar & Cream, Wednesday 18 July 2018
Text by Annisa Zahra, images courtesy of SICIS
A New Line in Vetrite collection
Alih-alih teknologi, kini rona kaca bisa menjadi alternatif terbaru untuk meningkatkan artistik ruangan. Seperti halnya koleksi Vetrite terbaru yaitu Vetrite Gem Glass yang baru saja diperkenalkan oleh SICIS, perusahan mosaic ternama dari Italia.
Vetrite Gem Glass adalah lembaran kaca yang dikombinasikan dengan bahan misterius menghasilkan pesona keindahan yang tak berujung menyerupai batu mulia.
Tersedia dalam tiga belas tampilan yang unik dengan vena yang berputar-putar transparan. Semua pilihan tersedia dalam berbagai latar belakang. Diantaranya ada Lagoon, Galaxy, Crater, Reef, Cliff, Agata Lilla, Agata Blu, River, Clouds, Rock, Boulder, dan Magma. Versi “Solid” dimana pola dan warna cenderung pada dasar putih murni. Versi “Chromo” memberikan efek berlapis krom yang menggambarkan warna-warna yang cerah. Versi “Opalescent” memiliki efek tembus pandang dan menggambarkan warna berdasarkan tekstur.
Gem Glass memiliki karakter estetik yang kuat, cocok untuk digunakan sebagai pengaplikasian, panjangan, dinding, atau lain-nya. Dengan pengaplikasian Gem Glass pada desain interior, akan menambahkan look yang menarik serta meningkatkan artistik ruangan. Ukuran dari Gem Glass yang standar: 120×280 cm

PORRO 100 YEARS ANNIVERSARY: A LEGACY OF INNOVATION AND DESIGN
Celebrating 100 years this year, the brand Porro remains at the forefront of design, blending heritage with cutting-edge innovation to shape the future of...
read more
KETTAL - INSULA MODULAR SOFA BY PATRICIA URQUIOLA
Discover the versatility and endless configurations of Insula modular sofa by Patricia Urquiola for Kettal.
read more
MM GALLERI IDD PIK2 – THE SOFT OPENING & UPCLOSE WITH HENGKY DJAJA, PRESIDENT DIRECTOR
Sneak peek the world’s thinnest marble only at MM Galleri and it’s premium collection of natural stones as well as its premium engineered stones.
read more
A CELEBRATION OF THE GRAND OPENING OF PAVILION 120 AT IDD, PIK2
The Grand Opening of Pavilion 120 at IDD PIK 2 offers an interactive experience and a rich visual story, making it a unique and captivating event.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more