Prada – New Window Displays by Thomas Demand
Published by Sugar & Cream, Thursday 20 February 2020
Text by S&C, images courtesy of Prada
The Cherry Blossom Season
Ada wajah dan energi baru terlintas pada wajah jendela butik-butik Prada seluruh dunia mulai bulan February ini. Menandai akhir musim dingin dan merayakan semangat datangnya musim semi, wajah jendela butik-butik Prada seluruh dunia serentak menampilkan hasil bidikan seniman Thomas Demand dari Jerman. Emosi musim semi, semangat hidup tinggi dan simbol energi yang kuat terpapar melalui memesonanya mekar bunga Sakura (cherry blossom) dengan warna-warna memikat hasil bidikan Thomas.
Kolaborasi dengan Thomas Demand, Prada mengangkat konsep fotografi sebagai bahasa global melalui fashion dengan judul ‘Blossom’. Sebuah undangan untuk merayakan musim semi dengan keceriaan dan optimisme tinggi disaat dunia menghadapi virus Corona.
Presented by Kayunara

CONTARDI UNVEILS NEW OUTDOOR LIGHTING COLLECTIONS (2025)
Contardi unveils three new outdoor collections: Kiki Outdoor, Claretta Summer Edition, and the wired Clara—each blending aesthetics, innovation, and...
read more
MELIXIR KINI HADIR DI SEPHORA INDONESIA
Brand skincare alami asal Korea Selatan, Melixir kini hadir di Sephora Indonesia siap memperkenalkan perawatan kulit bersif dan efektif dari bahan alami....
read more
MM GALLERI IDD PIK2 – THE SOFT OPENING & UPCLOSE WITH HENGKY DJAJA, PRESIDENT DIRECTOR
Sneak peek the world’s thinnest marble only at MM Galleri and it’s premium collection of natural stones as well as its premium engineered stones.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more