NEW HYBRID COLLECTION FROM ANTONIOLUPI – APOLLO
Published by Sugar & Cream, Wednesday 04 August 2021
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of antoniolupi
Two in One
It’s 2021 and anything can happen, including merging two things into one. antoniolupi bersama desainer Brian Sironi menciptakan koleksi hybrid dimana mereka menggabungkan dua elemen menjadi satu. Air dan cahaya. Sebuah objek yang yang bisa disebut sebagai shower head namun bisa juga disebut sebagai lampu.
Koleksi antoniolupi tersedia resmi di Le Château Living, Jalan Barito II No. 35, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan 12130.
Apollo 1
Brian Sironi
Apollo, nama dari koleksi ini, diambil dari nama dewa matahari mitologi klasik yang kelahirannya terjadi di air. Disinilah antoniolupi dan Sironi memainkan kreativitas mereka dalam meciptakan koleksi luar biasa, Apollo.
Apollo 2
Presented by LeChateau Living
Menawarkan pengalaman mandi dengan pesona unik dimana sumber cahaya dan sumber air terealisasikan melalui wadah yang sama. Membiarkan diri dibanjiri oleh hujan bercahaya primordial, yang menciptakan suasana santai juga berkat kenyamanan visual yang dihasilkan, menciptakan pengalaman holistik yang memuaskan banyak indera.
Apollo 3
Aspek teknologi memainkan peran mendasar dalam keseluruhan produk, yang memungkinkan terjadinya fenomena lampu LED yang menyala bersamaan dengan keluarnya air pancuran. Koleksi pun hadir dalam versi wall mounted atau ceiling showerhead ini tersedia dalam material kuningan berwarna hitam dengan empat pilihan desain yaitu Apollo 1 tidak dengan pencahayaan, Apollo 2 dan 3 dengan satu pancuran, dan Apollo 4 dengan dua pancuran berbeda.
Apollo 4
RADICI - NEWSTALGIA TEXTILE COLLECTION BY TEKLA EVELINA SEVERIN
Discover the Newstalgia collection by by Tekla Evelina Severin for Radici. Featuring 8 distinctedly bold patterns with vibrant colors.
read moreSAMBUT IMLEK 2025, SUBWAY HADIRKAN MENU BARU “THAI SHRIMP”
Nikmati sensasi baru pada menu Subway, Thai Shrimp. Perpaduan sempurna dari daging udang premium dengan saus Bangkok yang menggoda. Tersedia hanya pada...
read moreW RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read moreTHE LAUNCHING OF "MOLTENI MONDO: An Italian Story" – THE FIRST MONOGRAPHY OF MOLTENI &C
Molteni&C marks its 90th anniversary with the release of its first monograph, "Molteni Mondo: An Italian Design Story," at its Jakarta flagship store.
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more