Nemo Lighting : Fox by Bernhard Osann
Published by Sugar & Cream, Tuesday 02 March 2021
Text by S&C, images courtesy of Nemo
Lean With a Clean Aesthetic
“As in nature, a minimal of energy and material can fulfil a function at its best.” Bernhard Osann.
Ramping dan tampil bersih dengan garis lengkungan menawan, Fox adalah lampu lantai terbaru dari jenama Nemo dari Italia. Kreasi desainer Bernhard Osann (B.O) menonjolkan struktur lampu yang ramping dengan grafis lengkungan yang cukup fleksible dan bisa diputar. Semua aspek direduksi sehingga hanya tinggal elemen essential yang membentuk lampu Fox ini.
Bernhard Osann
Walaupun demikian, Fox hadir dengan fleksibilitas tinggi sebagai penerangan maupun kemampuan menambah estetika sebuah ruang. Desain kepala lampu dengan LED menawarkan pencahayaan langsung dan bisa diredupkan.
Presented by Melandas Indonesia
Estetika sederhana dan garis yang jelas adalah ciri dari desainer Bernhard Osann. Kombinasi tersebut bertujuan memperlihatkan ke anggunan fungsi dan esensi abadi dari sebuah objek. Seperti terlihat pada lampu Fox: perpaduan iluminasi dengan komposisi ramping dan bersih.
“All my designs are dynamic, I playfully incorporate movement, flexibility and balance on different levels. I simplify the objects and reduce the material input to a minimum and hence expose these dynamics“. – B.O

S•CAB Celebrates Spring/Summer with Their Outdoor Collection
Koleksi outdoor dari jenama asal Italia, S•CAB, memberikan inspirasi merayakan musim panas dengan cantik nan praktis.
read more
Tonino Lamborghini Towers Complex in Chengdu, China by Studio Marco Piva
Marco Pipa Studio presets the new Tonino Lamborghini Towers complex in Chengdu, where exclusivity is enhanced by the emotional perception of the new...
read more
The Guangzhou Circle by Architect Joseph di Pasquale
Designed by Italian architect, Joseph Di Pasquale, the Guangzhou Circle is the newest iconic landmark in Guangzhou, China reflecting East meets West.
read more
The Apartment by Pouenat
Maison Pouenat invites you to open the door of this refined Haussmanian apartment to discover our exquisite collection.
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more