MOTHER EARTH by Sandei & YWCAN
Published by Sugar & Cream, Wednesday 31 July 2019
Text by S&C, images courtesy of YWCAN
The Importance Roles of Culture and Architecture in Earth Sustainability
Keindahan sebuah desain kini tidak hanya ditemukan di persimpangan desain dan fungsionalitas. Ada elemen ketiga yang kian signifikan yaitu kelestarian lingkungan atau visi “hijau”.
Mengusung tema ‘MOTHER EARTH’, Sandei (produsen blinds) dan YWCAN (Yayasan Widya Cahaya Nusantara) mengadakan sebuah ‘talk show’ di Bali untuk mengetengahkan persoalan pentingnya peran budaya dan arsitektur dalam melestarikan bumi. Melibatkan 4 (empat) pembicara dengan keahlian dibidang masing-masing yaitu Yori Antar, Gede Kresna, Effan Adhiwira dan Novieta Tourisia. Diskusi akan dipadu oleh seorang moderator yaitu Ren Katili dari Studio Arsitektropis.
Yori Antar
Event : Mother Earth
Date : Saturday, 3 August 2019
Time : 16.00 PM
Venue : Sandei Bali Showroom
Jl. Pengubengan Kauh No.147
Kerobokan, Bali
TOPIC :
•Rumah Betang & Dayak Iban by Yori Antar
•Arsitektur dan Pangan by Gede Kresna
•Desain Kontemporer & Material Lokal di Poso by Effan Adhiwira
•Potensi Kulit Kayu di Poso by Novieta Tourisia
Moderator :
Ren Katili, Studio Arsitektropis
Gede Kresna
Presented by MOIRE Rugs
Effan Adhiwira
Tempat terbatas, bagi yang berminat harap menghubungi Yucke Patricia – 0856 9470 0032

PLAZA INDONESIA X YAYASAN HAPPY HEARTS INDONESIA – CHARITY DINNER
Charity dinner dalam perayaan hari jadi Plaza Indonesia terlaksana dengan meriah pada malam 7 Maret 2023 lalu di La Moda Plaza Indonesia.
read more
BAROVIER&TOSO: THE GRAND OPENING MILAN SHOWROOM
Discover the new showroom of Barovier&Toso in the center of Milan (Via Durini) after a major expansion. The vibrant interior (500 m2) is by...
read more
XAVIER LOUP: LIVE IN HARMONY WITH NATURE
In an exclusive interview with Xavier Loup, Art Director dan Landscape Architects about his landscape design, projects and more.
read more
SANIHARTO X THE ST REGIS JAKARTA: ‘AN INTIMATE VALENTINE AFTERNOON’ (FLEUVE COLLECTION BY VIVIANNE FAYE)
‘Intimate Valentine Afternoon 2023’ by SANIHARTO X The St Regis Jakarta presents a show unit with Fleuve Collection by desainer Vivianne Faye.
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more