H&M Opens 50th Boutique in Indonesia
Published by Sugar & Cream, Friday 16 April 2021
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of H&M Indonesia
Palembang Indah Mall
Good news for fashion lovers in Palembang City! Jenama fast fashion ternama H&M telah membuka gerai pertamanya di kota ini yang berlokasi di Palembang Indah Mall.
Gunawati Kokoh Thamrin, Elysa Thamrin, Michael Mok, dan Aditya Gaur
Presented by Eztu Glass
Pembukaan gerai ke-50 H&M di Indonesia ini, disambut dengan koleksi musim semi yang berfokus pada visi berkelanjutan. Visi ini ditandai dengan pemakaian material inovatif baru seperti Agraloop ™ Biofibre ™, yang telah meningkat dari jumlah yang digunakan sejak pertama kali diperkenalkan dalam koleksi H&M sebelumnya. Dan khusus untuk perayaan pembukaan butik terbaru ini, H&M menawarkan beragam program menarik dari diskon hingga hadiah voucher.
H&M Palembang Indah Mall – Women
H&M Palembang Indah Mall – Men
H&M Palembang Indah Mall – Kids
Happy shopping!
RADICI - NEWSTALGIA TEXTILE COLLECTION BY TEKLA EVELINA SEVERIN
Discover the Newstalgia collection by by Tekla Evelina Severin for Radici. Featuring 8 distinctedly bold patterns with vibrant colors.
read moreSAMBUT IMLEK 2025, SUBWAY HADIRKAN MENU BARU “THAI SHRIMP”
Nikmati sensasi baru pada menu Subway, Thai Shrimp. Perpaduan sempurna dari daging udang premium dengan saus Bangkok yang menggoda. Tersedia hanya pada...
read moreW RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read moreTHE LAUNCHING OF "MOLTENI MONDO: An Italian Story" – THE FIRST MONOGRAPHY OF MOLTENI &C
Molteni&C marks its 90th anniversary with the release of its first monograph, "Molteni Mondo: An Italian Design Story," at its Jakarta flagship store.
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more