Boule For WINDFALL Collection
Published by Sugar & Cream, Thursday 05 December 2019
Text by Dinda Bestari, Image courtesy of Windfall
Designed By Clarissa Dorn And Roel Haagmans
Boule merupakan manik kristal terbesar yang pernah dibuat, dikembangkan oleh Swarovski dan secara eksklusif diproduksi oleh WINDFALL. Dan merupakan kombinasi bahan traditional silk passement dan pompons.
Anda bisa menggunakan Single Boule sebagai lampu dinding atau menggabungkan beberapa Boule menjadi komposisi menarik yang disesuaikan untuk ruang mana pun di hunian atau bisa mencoba memadu madankan beberapa gaya dengan memanfaatkan warna-warna dari silk passement mulai kombinasi tradisional hingga modern seperti warna oranye dan merah muda.
Presented by Coulisse
Karena setiap elemen adalah buatan tangan, sehingga setiap warna yang dihasilkan tampak cantik dan juga memungkinkan untuk mencampur warna yang berbeda menciptakan efek kilau memikat.
VIVERE GROUP CELEBRATES 40 YEARS OF INNOVATION
VIVERE Group celebrates its 40th anniversary with the theme "PANCA WINDU - YEARS OF EXCELLENCE" to commemorate its four decades of achievement,...
read moreLEMA’S NEW SHOWROOM IN PARIS
Lema opened a Paris showroom featuring Italian design and custom-made furniture, collaborating with My Design to create unique spaces that balance design,...
read moreDIOR: MEN’S EXCEPTIONAL GIFT SELECTION FOR THE FESTIVE SEASON
Discover Dior Men’s exceptional gift selection for the festive season. #diorspring#25
read moreMAHITALA – IWAN TIRTA PRIVATE COLLECTION RUNWAY 2025
Peragaan busana Iwan Tirta Private Collection 2025 mempersembahkan koleksi “Mahitala” yang berarti “bumi agung”, mengungkapkan esensi identitas...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more