Blueair Unveils The Brand New Blueair Classic Air Purifier
Published by Sugar & Cream, Monday 11 September 2017
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Blueair
Pure Air, Easy Breathing
Sadarkah Anda bahwa polutan di dalam ruangan yang terakumulasi dari pembersih ruang, cat maupun chemical dalam bentuk lain lebih berbahaya. Label Blueair yang dikenal dengan produk air purifier menawarkan solusi hidup sehat dengan udara segar dan bebas dari debu dan polusi.
Bertempat di Coffee Bean, Plaza Indonesia, Blueair meluncurkan Blueair New Classic yang tersedia dalam empat model yaitu 205, 405, 505 dan 605. Keunggulan model terbaru ini adalah memberikan kinerja 20% lebih cepat dari generasi sebelumnya dalam pengiriman udara bersih disertai dengan profil yang lebih ramping dan suara yang lebih tenang. Keunggulan teknologi terkini sebagai inovasi terbaru tidak lupa disematkan Blueair Aware : teknologi wi-fi yang memberikan kemudahan untuk Anda memonitor udara besih di dalam rumah melalui smartphone dimanapun dan kapanpun.
Seluruh Blueair New Classic sudah bisa Anda dapatkan di toko Best Denki, Electronic City, Metro Department Store, Central Department Store atau online di Bhinneka.com serta Lazada.co.id. Harga yang dibanderol mulai dari Rp 6.550.000 hingga Rp 14.435.000. Pastikan rumah Anda menyediakan udara bersih yang Anda butuhkan setiap harinya.

KARIMOKU CASE AT SALONE DEL MOBILE 2025 – “A SENSE OF SERENITY”
Karimoku Case presents new pieces from Norm Architects and Keiji Ashizawa alongside iconic works under the theme “A Sense of Serenity” at Salone del...
read more
ULTHERAPY PRIME BY MERZ AESTHETICS RESMI HADIR DI INDONESIA
Merz Aesthetics meluncurkan Ultherapy PRIME di Indonesia, sebuah perawatan estetika medis non-invasif yang dapat membatu mengencangkan dan mengangkat...
read more
ART JAKARTA GARDENS 2025
With such a fantastic open-air fair, Art Jakarta Gardens shows how art can reflect and endure through the ages as the art world adjusts to constantly...
read more
THE FIRST SCARF COLLECTION BY TEX SAVERIO
Tex Saverio meluncurkan koleksi scarf bertajuk “Manifesting Dream” berkolaborasi bersama Paula Verhoeven dan Bubah Alvian dalam 21 motif hijab yang...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more