Berluti Summer 2021 Collection
Published by Sugar & Cream, Friday 26 March 2021
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Berluti
A Dialogue between Artistic Director Kris Van Assche and Ceramicist Artist Brian Rochefort.
Pertama kali dipresentasikan pada Juli 2020 lalu, koleksi Berluti untuk musim panas 2021 ini menampilkan cetakan yang diadaptasi dari karya seniman keramik Brian Rochefort.
Direktur artistik Kris Van Assche, melihat budaya berpakaian baru yang menyesuaikan dan beradaptasi dalam gema kebebasan dari pola piker generasi baru. Inilah yang menjadi ide utama dalam memberikan proposal genderless pada koleksi musim ini yang bisa dilihat pada konstruksi pakaian yang dibuat dari premis esensialitas.
Presented by Zipblind
Potongan inilah yang berpadu secara apik dengan grafis berani khas Brian Rochefort. Lihat saja koleksi jaket bomber hingga kemeja sutra dengan visual yang memperlihatkan grafis yang terinspirasi oleh gunung berapi dan taman eksotis. Ataupun koleksi tas dengan tekstur 3D mencerminkan tekstur yang bisa ditemukan pada karya keramik sang seniman.
Sedangkan untuk footwear, Berluti mewujudkan percakapan harmonis antara gaya sporty dan keanggunan dalam tampilan baru derby dan sepatu bot Camden. Ada juga sneaker Stellar dan Pulse dalam balutan kulit tenum berwarna hitam, kuning, dan biru. Terlihat menarik, bukan?

TOTON JANUAR: MENENUN GAGASAN
Simak perbincangan eksklusif kami dengan Toton Januar seputar memaknai ruang kreatif dalam Menenun Gagasan.
read more
PAOLA LENTI AT MILANO DESIGN WEEK 2025
Paola Lenti's Ritrovarsi project for Milano Design Week 2025 combines architecture and nature to transform Milan's flagship store into a space where...
read more
THE FIRST SCARF COLLECTION BY TEX SAVERIO
Tex Saverio meluncurkan koleksi scarf bertajuk “Manifesting Dream” berkolaborasi bersama Paula Verhoeven dan Bubah Alvian dalam 21 motif hijab yang...
read more
ODE À LA NATURE: SAM BARON’S ENCHANTED COLLECTION FOR DIOR MAISON
Discover the exceptional beauty in Ode à la Nature by Sam Baron for Dior Maison: a poetic homage to nature inspired by Monsieur Dior’s love for nature.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more