Alcarol-Dream in Singapore
Published by Sugar & Cream, Wednesday 17 February 2016
Hail to Mother Nature
Menaungi ragam luxury brand paling inovatif di Singapura dan Asia Tenggara, termasuk Cassina, Knoll, Cappellini, Living Divani, Porro, dan De La Espada, Dream menjadi sebuah showroom yang menawarkan one-stop destination bagi desainer dan pecinta dekor. Kerap memperkenalkan brand baru, kini Dream yang berdiri sejak tahun 2006 di Singapura menggandeng Alcarol, sebuah brand besutan Andrea Forti dan Eleonora Dal Farra yang berfokus pada kisah serta fitur intrinsik dari lingkungan dan substansi fisik.
Alcarol mengombinasikan pemrosesan material mentah yang telah berlangsung turun-temurun dengan teknik inovatif yang berkaliber avant-garde. Keistimewaan material alam tetap dipertahankan layaknya saat berada di habitat asli, dan membuatnya menjadi fungsional sebagai karya-karya desain yang unik. Koleksi seperti Bricola, Dolomyth, FishEye, Marble Ways, dan Undergrowth merayakan kehebatan material alam berupa kayu, dolomites, marmer, lumut, dan lichen. (HK)

Bricola

Bricola

Dolomyth

FishEye

Marble Ways

Undergrowth
LUMIÈRE: A SPARKLING SEASON AT THE ST. REGIS JAKARTA
Lumière by The St. Regis Jakarta: a radiant celebration of Christmas and timeless glamour. A sparkling festive celebration begins here.
read moreTHE DIOR CHRISTMAS SELECTION FOR MEN
Discover the timeless joy of the festive season through the Dior Christmas selection for men.
read moreJAIPUR RUGS X PETER D’ASCOLI PRESENTS THE GILDED AGE COLLECTION (2025)
The Gilded Age collection by Jaipur Rugs X Peter D’Ascoli channels the decadent glamour of 19th-century design into bold, hand-knotted rugs that exude...
read moreBITOSSI HOME’S FALL/WINTER 25/26: A SEASON OF PLAYFUL ELEGANCE AT THE TABLE
Discover the new elegance of Bitossi Home’s Fall/Winter 2025–26 Collection at Maison & Objet, Paris this September.
read moreW RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read morePELUNCURAN PERDANA LEGANO HOME MENGGANDENG AGAM RIADI DI ST REGIS RESIDENCE JAKARTA
Peluncuran perdana LEGANO HOME menggandeng Agam Riadi di St. Regis Residence Jakarta: menyatukan kemewahan dan jiwa dalam sebuah ruang.
read more

