VERY WOOD: INTERWEAVING OF STYLE
Published by Sugar & Cream, Wednesday 29 March 2023
Images Courtesy of Very Wood
Materic Textures and Lightness
Very Wood, seperti namanya, kita sudah bisa mengetahui bahwa jenama ini memiliki peran dalam desain yang melibatkan kayu. Selain material tersebut, kain, kulit, dan tekstur pun menjadi karakter utama dalam membangun kreasinya.
Kha by Christophe Pillet
Namun ada satu material lainnya yang tak kalah penting bagi jemana ini, ialah tenunan.Dimana material ini memiliki proses pembuatan yang yang menghadirkan kelembutan dan kekuatan, sementara pergantian rangkaian memberikan keterbukaan visual. Serat alami maupun sintetis, tebal atau tipis, Very Wood mempunyai pendekatan tersendiri untuk menciptakan objek dengan tenun yang mengekspresikan kehalusan, keringanan, kecanggihan.
Presented by Zipblind
Terdapat tiga produk andalan yaitu Kha oleh Christophe Pillet yang mengungkapkan warna klasik dan modern. Jalinan Vienna Straw yang membentuk permukaan sandaran dikelilingi oleh kerangka abu kursi yang melengkung. Semangat vintage memberikan kehidupan pada furnitur minimalis yang apik ini.
Zantilam by Patricia Urquiola
Lalu ada Zantilam oleh Patricia Urquiola dengan material ashwood melengkung yang memakai teknik produksi khusus. Kursi ini memiliki sandaran tangan dengan anyaman tali alami atau bahari, dengan pengerjaan yang telah dipelajari dengan cermat hingga ke detail terkecil. Terakhir ialah Gerla oleh Lucidipevere dengan tenunan berada pada dudukan yang memiliki materialitas dan tekstur yang berbeda dari kain tekstil lainnya. (AP)
Gerla by Lucidipevere

DIOR MAISON RIVIERA UNVEILS A SUMMER SANCTUARY AT SUNDARA, FOUR SEASONS BALI
Dior Maison unveils the new Dioriviera collection at the pop up of Dioriviera, Sundara – Four Seasons at Jimbaran Bay, Bali from July 5 to August 31,...
read more
THE LANGHAM, JAKARTA CELEBRATES MID-AUTUMN WITH ELEGANCE AND ARTISTRY
The Langham, Jakarta unveils its 2025 Mooncake Collection, where refined craftsmanship meets elegance: The Peony & The Plum Blossom presented in the most...
read more
JAIPUR RUGS X PETER D’ASCOLI PRESENTS THE GILDED AGE COLLECTION (2025)
The Gilded Age collection by Jaipur Rugs X Peter D’Ascoli channels the decadent glamour of 19th-century design into bold, hand-knotted rugs that exude...
read more
MOLTENI&C 2025 COLLECTION – THE COLLECTION BY YABU PUSHELBERG, GAMFRATESI, UNIFOR X LSM
MOLTENI&C 2025 COLLECTION – THE COLLECTION BY Yabu Pushelberg, GamFratesi, UniFor x LSM
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more