More Futuristic with GT Office Collection by Tonino Lamborghini Casa
Published by Sugar & Cream, Thursday 30 April 2020
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Formitalia
High Class, Unmistakable Style
Memasuki ruang kerja yang memancarkan semangat dan kenyamanan memang merupakan salah satu suasana yang sempurna. Ditambah dengan furnitur yang bisa membantu meringankan lelah menjadi poin plus.
GT Marble Office
GT Office
Presented by Som Santoso
Jenama furnitur mewah dari Italia, Tonino Lamborghini Casa, melansir koleksi terbaru untuk ruang kerja Anda dengan fitur dan gaya furistik, GT Office. Koleksi ini hadir dengan meja dan cabinet serta kursi eksekutif. Koleksi ini pun sangat versatile dengan pilihan bentuk kabinet sesuai dengan kebutuhan Anda, lapisan kulit premium menambah kesan elegan pada koleksi ini. Pelengkap yang menarik ialah adanya electric socket tower dan cable tray untuk memudahkan kebutuhan Anda. Sedangkan kursi eksekutif disajikan melalui smooth upholstery dengan material kulit Daino berwarna oranye pada pinggirannya. Jenama ternama ini tidak sekadar meluncurkan furnitur terbarunya namun juga menawarkan kesan dan kenyamanan meja dan kursi eksekutif dengan desain yang modern dan berani.
GT 19 – Armchair
GT CARBON Desk, GT Desk, dan GT Desk with side desk

ADRIAN GAN – MENENUN GAGASAN
Simak perbincangan eksklusif kami dengan Adrian Gan seputar memaknai ruang kreatif dalam Menenun Gagasan.
read more
FRONT ROW AT JONATHAN ANDERSON’S DEBUT FOR DIOR MEN’S SUMMER 2026
Front row at Jonathan Anderson’s debut for Dior Men’s Summer 2026
read more
PAOLO CASTELLI @ MILANO DESIGN WEEK 2025
The opening of Paolo Castelli's Milan showroom during Milano Design Week 2025 showcases a collection that blends Castelli's elegance, tradition, and...
read more
JAIPUR RUGS X PETER D’ASCOLI PRESENTS THE GILDED AGE COLLECTION (2025)
The Gilded Age collection by Jaipur Rugs X Peter D’Ascoli channels the decadent glamour of 19th-century design into bold, hand-knotted rugs that exude...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more