Ercol Presents VON by Hlynur V. Atlason
Published by Sugar & Cream, Tuesday 10 April 2018
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Ercol
Preview Salone del Mobile 2018
Label furnitur asal Inggris, Ercol, memperlihatkan produk terbarunya yang dirancang untuk perumahan ataupun publik. Dirancang oleh Hlynur V. Atlason, VON diciptakan sebagai sebuah koleksi sistem modular yang terdiri dari tempat duduk, benching, dan meja, seluruhnya dapat dikombinasi dalam jumlah konfigurasi yang tak terbatas. Koleksi VON siap menyambut Anda pada perhelatan desain terbesar Salone del Mobile 2018 di Milan pada 17 – 22 April 2018 tepatnya di Pav. 16, Stand E47.
“Saat merancang koleksi VON, kami memulai dari palet bahan alami yang hangat dan ramah, juga dibuat dengan tipologi konstruksi yang ditemukan disetiap produk Ercol. Meskipun merupakan sistem yang sangat fungsional, koleksi ini diciptakan untuk membangkitkan suasana rumah ketika dikonfigurasikan pada ruang apapun.” – Hlynur V. Atlason
THE DINESEN APARTMENT BY DAVID THULSTRUP IN NEW YORK
The Dinesen Apartment by David Thulstrup redefines spatial experience—merging timeless design with the sensory power of wood, light, and texture.
read moreMAGIS INTRODUCES BISHOP — THE CHAIR WITH PRESENCE
Bishop by Konstantin Grcic for Magis — strong, elegant, and timeless, turning minimal steel into a statement of style.
read moreVILLA BOË: ALEXIS DORNIER’S TERRACED MASTERPIECE IN LOMBOK
Alexis Dornier’s Villa Boë transforms the steep terrain Lombok’s dramatic landscape into architecture defined by elegance and restraint
read moreA JOURNEY INTO CRAFT AND INNOVATION: DESIGNERS EXPLORE INTERNI CIPTA SELARAS IN SEMARANG
The designers’ visit to Interni Cipta Selaras Group in Semarang offered an inspiring glimpse into how cutting-edge technology and timeless craftsmanship...
read moreW RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read morePELUNCURAN PERDANA LEGANO HOME MENGGANDENG AGAM RIADI DI ST REGIS RESIDENCE JAKARTA
Peluncuran perdana LEGANO HOME menggandeng Agam Riadi di St. Regis Residence Jakarta: menyatukan kemewahan dan jiwa dalam sebuah ruang.
read more

