WABI – THE NEW SABA BED BY ALAIN GILLES
Published by Sugar & Cream, Friday 23 September 2022
Images courtesy of SABA
An Oval Headboard
Filosofi Wabi mengajarkan kita untuk menemukan kembali keindahan ciptaan yang intuitif dan spontan.
Saba Italia baru saja memperkenalkan Wabi, sebuah ranjang kreasi terbaru Alain Gilles dengan sandaran lembut berbentuk oval. Sesuai dengan inspirasi namanya, Wabi mencerminkan kontras antara kelembutan di bagian sandaran dengan kekokohan struktur dimana bagian kakinya bisa disetel sejajar dengan bingkai tempat tidur ataupun secara horizontal. Kelembutan sandaran dielevasikan lagi dibagian tengah dengan bahan yang lebih lembut demi menawarkan kenyamanan yang lebih.
Presented by MOIRE Rugs
Rangka tempat tidur dirancang oleh Alain Gilles dengan perimeter yang berkesan memperbesar volume tempat tidur. Sebagian besar pelapis dari tempat tidur Wabi dapat dilepas dan di ganti. Tempat tidur baru Wabi memperlihatkan siluet yang harmonis terbenam dalam sandaran yang lembut berbentuk oval.

AXOR X BARBER OSGERBY SEA TOUR 2023
AXOR x Barber Osgerby 2023 mengadakan tur Asia Tenggara perdana untuk memperkenalkan koleksi AXOR ONE Matt White terbaru secara eksklusif di showroom...
read more
TOM DIXON’S ECLECTIC: THE QUINTESSENTIAL SCENT OF THE HOLIDAY SEASON
Time to connect with the quintessential scent of the holiday season. Here is Tom Dixon’s Eclectic with the choice of London, Royalty, Alchemy, Root and...
read more
THE LOOP RESIDENCES BY ALEXIS DORNIER
Architect Alexis Dornier presents "The Loop Residence," a stunning spiral sculpture house with a figure 8 urges people to embrace a free-spirited way of...
read more
MAISON&OBJET – MATHIEU LEHANNEUR, DESIGNER OF THE YEAR 2024
Mathieu Lehanneur named Designer of the Year by Maison&Objet for its January 2024 session
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more
Thomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more