UNIQLO UT Feel The SEA Collection
Published by Sugar & Cream, Friday 17 November 2017
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of UNIQLO Indonesia
Exclusively Made For ASEAN
Seniman Indonesia, Filipina dan Thailand masing-masing mendapatkan kesempatan untuk unjuk kebolehan dalam memainkan warna serta garis pada koleksi terbaru UNIQLO UT. Koleksi yang khusus dijual di tiga negara ini menjadi wujud UNIQLO dalam menghormati berbagai macam gaya hidup juga kebiasaan. Juga menjadi peluang kepada masyarakat untuk menunjukkan kebanggaan dan dukungan terhadap seniman lokal.
Sciencewerk®, studio desain asal Surabaya, mewakili Indonesia dengan mengeksplorasi karya dalam bidang seni, desain dan teknologi. Filipina diwakili oleh Inodoro® dari karya kreatif PJ Ong dengan karya abstrak, desain yang instingtif melalui manipulasi bentuk. Sedangkan Thailand dengan Minchaya Chayosumit mengkhususkan pada teknik cetak saring buatan tangan.
Sciencewerk® – Indonesia
Koleksi Feel The SEA ini sudah diluncurkan pertama kali pada 17 November 2017 di gerai terbaru UNIQLO Indonesia di Lippo Mall Puri. Lalu akan diikuti oleh seluruh gerai UNIQLO Indonesia pada 27 November 2017. Anda tergoda, bukan? Happy shopping!
Inodoro® – Filipina
Minchaya Chayosumit – Thailand
Sciencewerk® – Indonesia
Inodoro® – Filipina
Minchaya Chayosumit – Thailand

JISOO EXPLORES DIOR HERITAGE IN PARIS
Jisoo of Blackpink and also Dior global ambassador for fashion and beauty explores Dior Heritage in Paris.
read more
MINOTTI UNVEILS TWIGGY DESIGNED BY RODOLFO DORDONI
Through the evolving dynamics of the contemporary home environment, Twiggy, the Minotti chair family designed by Rodolfo Dordoni, can revolutionize living...
read more
XAVIER LOUP: LIVE IN HARMONY WITH NATURE
In an exclusive interview with Xavier Loup, Art Director dan Landscape Architects about his landscape design, projects and more.
read more
SANIHARTO X THE ST REGIS JAKARTA: ‘AN INTIMATE VALENTINE AFTERNOON’ (FLEUVE COLLECTION BY VIVIANNE FAYE)
‘Intimate Valentine Afternoon 2023’ by SANIHARTO X The St Regis Jakarta presents a show unit with Fleuve Collection by desainer Vivianne Faye.
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more