UNIQLO : POKÉMON MEETS ARTISTS UT
Published by Sugar & Cream, Wednesday 23 March 2022
Images courtesy of UNIQLO Indonesia
Kreasi Unik Scrap Collages Khas dari Artis Duo Magma
Setelah sukses meluncurkan koleksi UT Pokémon pertama tahun lalu, kini, UNIQLO kembali merilis koleksi kedua Pokémon Meets Artists UT dengan menggandeng seniman duo Magma. Duo seniman Jun Sugiyama dan Kenichi Miyazawa yang telah menerima berbagai penghargaan untuk karya-karya scrap collages yang khas ini, akan menampilkan kreasi unik untuk menggambarkan Pokémon menggunakan helm, bola, teropong, dan alat tulis, serta bahan lainnya dengan tekstur berbeda. Yang tentunya menambah daya tarik baru bagi para karakter Pokémon seperti pada Pikachu dan Magikarp yang unik.
Pada koleksi ini juga menampilkan lini pakaian untuk anak yang mengambil inspirasi dari layar game untuk desain yang menggambarkan Turtwig, Chimchar, Piplup, dan Pokémon lainnya. Menciptakan koleksi menawan yang akan menyenangkan orang dari segala usia.
Presented by Melandas Indonesia
Tertarik? Koleksi ini dibandrol dengan harga Rp199.000 untuk dewasa dan Rp149.000 untuk anak-anak, yang tersedia di seluruh toko UNIQLO dan UNIQLO.COM. (DR)

PORRO 100 YEARS ANNIVERSARY: A LEGACY OF INNOVATION AND DESIGN
Celebrating 100 years this year, the brand Porro remains at the forefront of design, blending heritage with cutting-edge innovation to shape the future of...
read more
KETTAL - INSULA MODULAR SOFA BY PATRICIA URQUIOLA
Discover the versatility and endless configurations of Insula modular sofa by Patricia Urquiola for Kettal.
read more
MM GALLERI IDD PIK2 – THE SOFT OPENING & UPCLOSE WITH HENGKY DJAJA, PRESIDENT DIRECTOR
Sneak peek the world’s thinnest marble only at MM Galleri and it’s premium collection of natural stones as well as its premium engineered stones.
read more
A CELEBRATION OF THE GRAND OPENING OF PAVILION 120 AT IDD, PIK2
The Grand Opening of Pavilion 120 at IDD PIK 2 offers an interactive experience and a rich visual story, making it a unique and captivating event.
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more