The New Twist with Black and White
Published by Sugar & Cream, Friday 30 June 2017
Vista Alegre
Bagi pencinta gaya timeless dan klasik, nuansa black and white tidak pernah kehilangan pesonanya. Kali ini, Vista Alegre hadir dengan koleksi baru Carrara yang klasik dan elegan.
Vista Alegre, produsen manufaktur dari Portugal yang terkenal dengan koleksi porselen dan kristal berkualitas tinggi, telah meluncurkan rangkaian grafis terbaru Carrara, yang didesain oleh desainer Prancis Coline le Corre. Carrara menawarkan paduan gaya tradisional marmer carrara dan bentuk simetris yang modern, menghasilkan kombinasi yang elegan dan menarik perhatian. Koleksi Carrara terdiri dari piring, teapot, cangkir dan nampan yang semuanya sempurna untuk melengkapi setting meja makan kontemporer. Bagi penggemar kombinasi warna hitam dan putih yang abadi ini, saatnya untuk menambah koleksi piranti makan Anda dengan porselen Vista Alegre. (AL)
Untuk informasi lebih lanjut mohon menghubungi Prodotti Indonesia.
PAÑPURI'S ART OF GIFTING COLLECTION – JOURNEY TO THE PEAK
Discover three new scents of the PAÑPURI's JOURNEY TO THE PEAK collection, which allows you to share happiness and well-wishes with yourself and your...
read moreNILUFAR AT SALONE ART + DESIGN IN NEW YORK
At Salone Art + Design in New York ( November 8-11, 2025) , Nilufar presented a curated selection of pieces that showcase the gallery’s vision of design...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreJFW 2025 OPENING PARADE ''Kain Nusantara''
Jakarta Fashion Week 2025 kicked off with a vibrant "Kain Nusantara" fashion parade, showcasing designs and brands using wastra fabrics, in line with the...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more