The Longines Legend Diver Watch
Published by Sugar & Cream, Thursday 18 February 2021
Text by Dira Rohmatun, images courtesy of Longines
Now Available in Bronze
Sebagai penggemar jam tangan klasik Longines, tentu sangat mendebarkan jika mengetahui label jam mewah asal Swiss ini akan melakukan re-edition pada salah satu jam ikoniknya. Kali ini, pandangan Anda akan disegarkan dengan keeleganan jam The Longines Legend Diver, yang kini memiliki wajah baru dalam warna perunggu yang hangat dan lebih mewah.
Dalam casing yang dipadu dengan titanium, tampilan dial dipoles dengan warna shaded green dan diselimuti kristal safir dan jarum jam yang berkilau, Longines terbaru ini kian melengkapi kesempurnaan koleksi Anda untuk ukuran 42mm. Ditambah opsi dua strap: jenis kulit berwarna cokelat dan jenis nilon berwarna hijau NATO seakan mencurahkan kepribadian yang lebih berkharisma pada pemakainya.
Presented by MOIRE Rugs
Dilengkapi penanda jam berlapis SuperLumiNova dan Arabic numerals yang ditandai dengan persegi panjang mengkilap, memudahkan para penyelam untuk melihat waktu secara optimal di dalam lautan. Dan seperti pada model terdahulunya, jam The Longines Legend Diver watch terbaru ini memiliki emblem timbul yang menjadi ciri khas penyelam pada bagian casing belakang.
Siapkah anda menyelami keindahan dalamnya lautan bersama The Longines Legend Diver Watch yang elegan?
KAREN NIJSEN IN "Satu Langkah Satu Karya"
Remarkable "Satu Langkah Satu Karya", founded by Karen Nijsen, a finalist for Miss Universe Indonesia 2024 has a mission to promote environmental...
read moreTHE SALONESATELLITE PERMANENT COLLECTION DEBUTS IN HONG KONG
The SaloneSatellite Permanent Collection 1998-2024 Exhibition in Hong Kong to commemorate the 25th anniversary of SaloneSatellite. Showing more than 100...
read moreLIU JO LIVING – CUCCHIARI LOFT 30, MILAN
Cucchiari Loft 30 by Liu Jo Living redefines the new concept of living: a harmonious visual effect.
read moreJFW 2025 OPENING PARADE ''Kain Nusantara''
Jakarta Fashion Week 2025 kicked off with a vibrant "Kain Nusantara" fashion parade, showcasing designs and brands using wastra fabrics, in line with the...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more