NATUZZI EDITIONS POP-UP STORE AT PLAZA INDONESIA
Published by Sugar & Cream, Thursday 23 September 2021
Text by Dinda Bestari, Image courtesy Natuzzi Editions
Closer to Customers
Calling for interior and home&decor enthusiasts! Natuzzi Editions hadir untuk lebih dekat dengan Anda melalui pembukaan Natuzzi Editions Pop – Up Store pada Sabtu,11 September 2021 di mal ternama di Jakarta, Plaza Indonesia. Dibukanya Natuzzi Editions Pop – Up Store ini merupakan tujuan Melandas Indonesia dan Natuzzi Editions untuk selangkah lebih dekat dengan para pelanggan untuk menawarkan berbagai pilihan produk, dengan berbagai konfigurasi, warna dan ragam pelapis.
Berlokasi di Plaza Indonesia lantai 3, Natuzzi Editions Pop – Up Store menghadirkan beberapa koleksi eksklusif seperti Versatile Sofa (terbaru), Jumping Sofa, Click Sofa, dan beberapa koleksi furnitur dan home décor lainnya. Dengan tatanan layout yang elegan, pop – store ini menampilkan kemewahan dan keindahan dari craftsmanship berkualitas khas Natuzzi.
Presented by Melandas Indonesia
Natuzzi Editions mengundang siapa saja untuk datang dan merasakan koleksi furnitur seperti sofa, kursi, dan meja yang menciptakan hunian terasa lebih homey dan stylish. Setiap koleksi yang dihadirkan di toko ini, telah dikurasi dengan cermat berdasarkan gaya, kualitas, serta desainnya. Sehingga memberikan pengalaman yang berbeda dan menyenangkan bagi pelanggan.
“We are extremely excited with Natuzzi Editions Pop Up Store at Plaza Indonesia. Natuzzi is the #1 furniture brand in the world, and we hope with this store, we could bring an exciting and different ambiance to the customers and visitors of Plaza Indonesia. I personally believe this store will mark the beginning of the greater expansion of Natuzzi Editions under the management of Melandas Indonesia.”
– Putri Victor, Head of Marketing Communication Melandas Indonesia –
Menginginkan furnitur yang dapat Anda andalkan selama bertahun-tahun yang akan datang? Anda dapat datang ke Natuzzi Editions Pop – Up Store dan membawa ‘pulang’ furnitur khas Natuzzi Editions yang nyaman, sangat terjangkau dan bergaya modern ke dalam hunian Anda.
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the Widya Chandra Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from...
read moreLOCAVORE NXT WINS ETHICAL & SUSTAINABILITY AWARD 2025 BY La Liste
La Liste has awarded Locavore NXT the Ethical & Sustainability Award 2025, recognizing their commitment to ethical, sustainable, and supportive practices,...
read moreTHE LAUNCHING OF "MOLTENI MONDO: An Italian Story" – THE FIRST MONOGRAPHY OF MOLTENI &C
Molteni&C marks its 90th anniversary with the release of its first monograph, "Molteni Mondo: An Italian Design Story," at its Jakarta flagship store.
read moreDJALIN X AYU JODDY – THE SPINE COLLECTION
DJALIN and Ayu Joddy collaborate on the Spine collection, featuring rattan furniture resembling the spine and ergonomic cushions for a harmonious balance...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more