Moooi – A Compressed Breakfast
Published by Sugar & Cream, Thursday 08 September 2016
Breakfast With Designer Paul Cocksedge
Selalu dengan kreatif yang tak terduga, edgy dan dengan pendekatan yang segar, brand ternama Moooi dari Belanda mengundang pencinta desain untuk sebuah presentasi eksklusif secara personal di gerai pertamanya di London yang baru dibuka bulan lalu. Acara ini paralel dengan ajang London Design Festival 2016 dan juga premiere London Design Biennale 2016.
Acara yang diawali dengan a compressed breakfast dengan desainer Paul Cocksedge pada tanggal 21 September, 2016 akan menghadirkan untuk pertama kalinya di London, sofa terbaru The Compression Sofa karyanya. Sebelumnya sofa tersebut telah dilansir di ajang desain akbar terbesar dunia yaitu Salone del Mobile 2016 lalu.
Sebuah ajang bergengsi yang tentunya wajib dihadiri bila itu datang dari label Moooi
Simak juga artikel mengenai Moooi London showroom yang baru dibuka bulan lalu disini.

ART MOMENTS BALI 2023
ArtMoments untuk pertama kalinya diadakan di Bali pada 23 – 25 Juni 2023 mendatang di InterContinental Bali Resort, Jimbaran.
read more
LUMINE PRESENTS POP UP STORE AT ASHTA DISTRICT 8 JAKARTA
LUMINE Pop Up Ashta in Ashta District 8 Jakarta has succeeded in drawing many customers of all ages by showcasing Japanese-inspired visuals with warm wood...
read more
KLOPF ARCHITECTURE: SAN FRANCISCO MODERN VIEW HOUSE
A charming mid-century modern house in San Francisco by Klopf Architecture (remodel the interior with some minor exteriors), Blending modern, minimal...
read more
EGOITALIANO AT MILANO DESIGN WEEK 2023
Egoitaliano participates in the Salone del Mobile.Milano presents technology through imaginary and immaterial realms, with the concept of Reality is...
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more