Genius Loci Asia Wins a Silver A’ Design Award
Published by Sugar & Cream, Tuesday 16 May 2017
Photography by Fernando Gomulya
The Dharmawangsa Residence, Jakarta
The Dharmawangsa Residence, sebuah proyek rumah tinggal bergaya modern tropis di daerah Dharmawangsa yang dirancang oleh desainer Indonesia, Alex Bayusaputro, Genius Loci Asia berhasil meraih penghargaan Silver A’ Design Award 2017 dari lembaga A’ Interior Design Awards (A’ Design Award & Competition) dari Italia.
Simak juga ulasan lengkap mengenai The Dharmawangsa Residence di sini.
Penghargaan ini merupakan pengakuan resmi atas sejumlah desain kategori terbaik dunia yang masuk dalam kompetisi. Setiap penghargan dari lembaga ini tercatat secara resmi dalam World Design Rankings (wolddesignrankings.com), Design Classification (designclassifications.com) dan DesignMag.org
Desain proyek rumah tinggal milik desainer fashion Sally Koeswanto mengutamakan sirkulasi udara menyeluruh kedalam hunian dengan mengintegrasikan pergerakan matahari dan ruang hijau dibeberapa titik lokasi disekeliling rumah. Terdapat sebuah kolam renang dan outdoor area yang merupakan bagian dari communal area berdamping dengan living area yang transparan.
Tim desainer yang terlibat dengan proyek hunian ini adalah Alex Bayusaputro, Creative Director, Yuyun Soewahjo, arsitek dan Rivia Meidiana, desainer Interior.

DARE TO LISTEN! JBL FESTIVAL SIAP MENGGUNCANG JAKARTA – 13 SEPTEMBER 2025
Dare to Listen! JBL Festival Siap Mengguncang Jakarta pada tanggal 13 September 2025 dengan kehadiran musisi papan atas: Slank, Ari Lasso, Tiara Andini,...
read more
CIERRE1972 (2025 COLLECTION) - COLLECTION25: PART 1
The 2025 Collection by Cierre1972, which was on display at Salone del Mobile 2025, combined Italian craftsmanship with a global appeal through its bold...
read more
JAIPUR RUGS X PETER D’ASCOLI PRESENTS THE GILDED AGE COLLECTION (2025)
The Gilded Age collection by Jaipur Rugs X Peter D’Ascoli channels the decadent glamour of 19th-century design into bold, hand-knotted rugs that exude...
read more
MOLTENI&C 2025 COLLECTION – THE COLLECTION BY YABU PUSHELBERG, GAMFRATESI, UNIFOR X LSM
MOLTENI&C 2025 COLLECTION – THE COLLECTION BY Yabu Pushelberg, GamFratesi, UniFor x LSM
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more