Dioramour 2019
Published by Sugar & Cream, Friday 20 September 2019
Text by S&C, video & images courtesy of Dior
‘Love’ Celebration ala Dior
Dior mengerti betul bagaimana merayakan orang yang sangat berharga di sekeliling Anda termasuk diri Anda. Koleksi lini Dioramour khusus dirancang memaknai perayaan tersebut.
Koleksi terbarunya membawa pesan lembut mengenai cinta. Kreasi terbaru mengadopsi warna dan symbol cinta : merah, warna favorit Christian Dior digambarkan sebagai “warna kehidupan,” dan juga sebagai hati/cinta, salah satu simbol keberuntungan bagi pendiri couturier.
Warna dan simbol cinta dirayakan melalui sejumlah produk ikonis Dior termasuk produk yang menjadi khas lambang rumah mode legendaris ini. Apa saja? Ada Lady Dior, Dior Book Tote, Mitzah Scarves. Tak kalah menarik, di lini perhiasan, disematkan tulisan simbol ikonis “J’❤ Dior“.
Tak kalah memesona, koleksi Lady Dior dan Saddle bag turut disemarakan dengan bunga-bunga couture.
Presented by Som Santoso
Koleksi Dioramour tersedia dalam jumlah terbatas melalui butik-butik Dior tertentu atau langsung melalui Dior’s e-commerce.

JISOO EXPLORES DIOR HERITAGE IN PARIS
Jisoo of Blackpink and also Dior global ambassador for fashion and beauty explores Dior Heritage in Paris.
read more
MINOTTI UNVEILS TWIGGY DESIGNED BY RODOLFO DORDONI
Through the evolving dynamics of the contemporary home environment, Twiggy, the Minotti chair family designed by Rodolfo Dordoni, can revolutionize living...
read more
XAVIER LOUP: LIVE IN HARMONY WITH NATURE
In an exclusive interview with Xavier Loup, Art Director dan Landscape Architects about his landscape design, projects and more.
read more
SANIHARTO X THE ST REGIS JAKARTA: ‘AN INTIMATE VALENTINE AFTERNOON’ (FLEUVE COLLECTION BY VIVIANNE FAYE)
‘Intimate Valentine Afternoon 2023’ by SANIHARTO X The St Regis Jakarta presents a show unit with Fleuve Collection by desainer Vivianne Faye.
read more
Rumah Palem
Unik dan dinamisnya rancangan arsitektur Rumah Palem, karya arsitek Andra Matin tidak lepas dari diplomasi dengan keberadaan posisi pohon palem yang...
read more
The Genius Loci of Alex Bayusaputro
Designer Alex Bayusaputro, the winner of the Designetal Design & Architecture 2014 award in London is always on the move with his design as well as his...
read more