LAMATILDE DESIGNS FIATCAFÉ500
Published by Sugar & Cream, Thursday 22 September 2022
Images Courtesy of Lamatilde
Inaugurated by Pinacoteca Agnelli and Fiat
Pasti familiar dengan jenama Fiat yang terkenal akan city car-nya bukan? Lamatilde dipercaya untuk merancang FIATCafé500, sebuah tempat khusus bagi para penggemar untuk bertemu dan berbagi pengalaman.
Terletak di Casa 500, tepatnya di lantai empat galeri foto Pinacoteca Agnelli, FIATCafé500 dirancang atas inspirasi dari sejarah dan desain mobil ikonis tipe 500. Lamatilde memberikan kesinambungan antara desain dan elemen arsitektur yang ada. Dengan visual yang ringan, Lamatilde seperti membawa interior sebagai kesatuan dan selaras dengan citra Fiat itu sendiri.
Presented by Som Santoso
Sesuai dengan pendekatan desain 500 historis, Lamatilde telah menggunakan permukaan logam untuk mendefinisikan dan menutupi area kafetaria, seolah-olah itu adalah bodywork dari ruang itu sendiri. Diteruskan oleh meja bar yang dibuat ramah memperlihatkan display dengan cantik juga menyatu dengan arsitektur uniknya. Bagian tengah dilengkapi kursi Harmo dengan meja dari Infiniti serta penampilan dari lampu Pop Chapeau dan Pop P200 dari OTY Light. Ketelitian perspektif mendefinisikan ruang eksternal FIATCafé500 dengan penggunaan material untuk memperkuat kontinuitas antara ruang dalam dan di luar ruangan.
FIATCafé500, menghadap ke trek atap legendaris Lingotto dan pemandangan kota Turin yang spektakuler. Kafe baru ini pun menyambut tamu yang siap mengunjungi pameran, berjalan-jalan di taman gantung di atap Lingotto, menjelajahi instalasi seni yang akan menambah keindahannya, atau yang hanya ingin beristirahat di lokasi yang unik, ikonik, dan menggugah.

DIOR UNVEILS THREE EXCEPTIONAL VASES BY SAM BARON ON THE OCCASION OF SALONE DEL MOBILE 2025
Dior Maison unveils three exceptional vases (limited edition) in captivating proportions envisioned by Sam Baron on the occasion of Salone del Mobile 2025...
read more
YONG NAM KIM "COME ACROSS" EXHIBITION AT GALLERIA ROSSANA ORLANDI
Yong Nam Kim, a talented South Korean artist, will hold a special exhibition "Come Across" curated by Maria Vittoria Baravelli at Galleria Rossana Orlandi...
read more
MARUNI COLLECTION 2025 AT SALONE DEL MOBILE.MILANO 2025
Sneak peek Maruni Collection 2025 that will presented at Salone del Mobile.Milano 2025, Fiera Milano in Hall 22, Stand A16 from April 8 - 13, 2025.
read more
SAMSUNG PERKENALKAN GALAXY A SERIES TERBARU DENGAN FITUR AWESOME INTELLIGENCE (AI)
Ada yang baru dari Samsung! Untuk pertama kalinya, Samsung memperkenalkan fitur Awesome Intelligence (AI) secara eksklusif pada rangkaian Galaxy A Series...
read more
FONTANAARTE AT MDW 2025
FontanaArte will showcase an exclusive installation, "Sempre Blu," during Design Week 2025 in Milan, featuring Daniela Puppa and Franco Raggi, balancing...
read more
OPPO INDONESIA, MASTERCARD, DAN YCAB FOUNDATION MERAYAKAN UMKM PEREMPUAN UNGGUL DALAM LITERASI FINANSIAL DAN DIGITAL
OPPO Indonesia bersama Mastercard dan YCAB Foundation menggelar acara Penutupan dan Penyerahan Hadiah Program Power Up The Woman MSMEs (pelatihan intensif...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more