TENO BY LUMIO
Published by Sugar & Cream, Monday 11 July 2022
Images courtesy of Lumio
Poetic Pieces
Temui Lito, book lamp yang orisinal bersama dengan Teno dari Lumio yang menggabungkan teknologi canggih dengan keindahan buatan tangan. Di permukaannya, Teno terlihat seperti pahatan indah yang tidak sempurna yang pas di telapak tangan ataupun di hunian. Tetapi ketika Anda membuka dua bagiannya, speaker yang kuat serta cahaya yang hangat akan muncul. Terinspirasi oleh seni kintsugi Jepang, Teno merayakan keindahan ketidaksempurnaan. Anda hanya mengontrolnya dengan menggerakkan jari di atas permukaan ‘pasir’ alaminya. Max Gunawan sebagai pendiri Lumio menggabungkan keindahan dengan teknologi yang ‘bijaksana’ untuk membuat objek dengan sedikit keajaiban, dan terbukti dengan kehadiran Teno.
Teno yang memadukan teknologi intuitif dengan penyempurnaan objek buatan tangan dan baru-baru ini memenangkan “Best of Best” Red Dot Awards 2022 for Innovative Product and Audio Design.
Presented by Interni Cipta Selaras
Simak video presentasi Teno bersama Max Gunawan di sini.
Teno menghadirkan suara yang kuat dan jernih, dengan distorsi minimal. Suara disetel dengan halus menggunakan teknologi DSP canggih yang memungkinkan pengalaman mendengarkan yang lebih seimbang dan nyaman untuk semua jenis musik. Semua ini dikombinasikan dengan driver full-range neodymium kualitas tertinggi dan radiator pasif yang dibuat khusus, Teno memungkinkan nada tinggi yang luar biasa, rentang menengah sejernih kristal, dan bass yang kuat dan dalam. Kasing tersedia dalam dua warna berbeda. Produk ini mencakup amplifier kelas D 10W.

DIOR UNVEILS THREE EXCEPTIONAL VASES BY SAM BARON ON THE OCCASION OF SALONE DEL MOBILE 2025
Dior Maison unveils three exceptional vases (limited edition) in captivating proportions envisioned by Sam Baron on the occasion of Salone del Mobile 2025...
read more
YONG NAM KIM "COME ACROSS" EXHIBITION AT GALLERIA ROSSANA ORLANDI
Yong Nam Kim, a talented South Korean artist, will hold a special exhibition "Come Across" curated by Maria Vittoria Baravelli at Galleria Rossana Orlandi...
read more
MARUNI COLLECTION 2025 AT SALONE DEL MOBILE.MILANO 2025
Sneak peek Maruni Collection 2025 that will presented at Salone del Mobile.Milano 2025, Fiera Milano in Hall 22, Stand A16 from April 8 - 13, 2025.
read more
SAMSUNG PERKENALKAN GALAXY A SERIES TERBARU DENGAN FITUR AWESOME INTELLIGENCE (AI)
Ada yang baru dari Samsung! Untuk pertama kalinya, Samsung memperkenalkan fitur Awesome Intelligence (AI) secara eksklusif pada rangkaian Galaxy A Series...
read more
FONTANAARTE AT MDW 2025
FontanaArte will showcase an exclusive installation, "Sempre Blu," during Design Week 2025 in Milan, featuring Daniela Puppa and Franco Raggi, balancing...
read more
OPPO INDONESIA, MASTERCARD, DAN YCAB FOUNDATION MERAYAKAN UMKM PEREMPUAN UNGGUL DALAM LITERASI FINANSIAL DAN DIGITAL
OPPO Indonesia bersama Mastercard dan YCAB Foundation menggelar acara Penutupan dan Penyerahan Hadiah Program Power Up The Woman MSMEs (pelatihan intensif...
read more
W RESIDENCE IN SOUTH JAKARTA BY MICHAEL CHANDRA
Michael Chandra, founder of MNCO Studio Design has created the W Residence with an aesthetically pleasing, practical, and pleasant home from all...
read more
A Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read more