UNIQLO X INES DE LA FRESSANGE – SPRING/SUMMER 2022 COLLECTION
Published by Sugar & Cream, Wednesday 23 February 2022
Images Courtesy of Uniqlo Indonesia
Timeless French Chic (available from Feb 25, 2022)
Sekali lagi, Uniqlo berkolaborasi dengan desainer Ines de la Fressange dalam koleksi terbaru musim semi tahun 2022.
Membawa nuansa eksotis khas kota Marrakech di Maroko, serangkaian busana baru dipenuhi dengan gaya sporty namun tetap casual khas sang desainer. Ditampilkan dalam warna biru, putih dan merah yang diambil dari bendera Perancis, koleksi ini mampu mengekspresikan suasana hati yang positif untuk menyegarkan pikiran dan tubuh demi menyambut musim yang baru.
Presented by Melandas Indonesia
Beragam gaya French chic untuk sehari-sehari bisa didapat melalui beragam kombinasi dari koleksi. Misalnya saja busana rajutan dengan tudung dan kerah sangat cocok untuk tampilan berjiwa muda dan sporty, sementara setelan jaket dan celana navy menciptakan gaya maskulin untuk wanita. Ada juga kemeja dan jaket berbahan katun dan dan linen washed-out yang santai hingga beragam motif ceria seperti bunga dan kotak-kotak.
Dibandrol dengan harga IDR 499.000 hingga IDR 1.290.000, koleksi ini bisa didapat secara lengkap mulai 25 Februari 2022 di Uniqlo Pondok Indah Mall atau beberapa koleksi di seluruh butik Uniqlo Indonesia. Anda juga bisa mendapatkannya melalui online store Uniqlo di https://www.uniqlo.com/id/id/contents/collaboration/ines/22ss/ . Happy Shoping! (AP)
APARTAMENTO X BD COLLECTION
Apartamento and BD Barcelona have partnered to create a unique collection of everyday objects by four artists, showcasing creative freedom and...
read moreSEJAUH MATA MEMANDANG PRESENTS ''Republik Sebelah Mata'' AT JFW 2025
Sejauh Mata Memandang, in collaboration with Eko Nugroho and Felix Tjahyadi, presented a special collection at JFW2025, "Republik Sebelah Mata,"...
read moreKAREN NIJSEN IN "Satu Langkah Satu Karya"
Remarkable "Satu Langkah Satu Karya", founded by Karen Nijsen, a finalist for Miss Universe Indonesia 2024 has a mission to promote environmental...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more