Lady Gaga’s Mask by Mety Choa (Maison Met)
Published by Sugar & Cream, Wednesday 02 September 2020
Text by S&C, images courtesy of MTV, the Clique
30 August 2020 – MTV VIDEO MUSIC AWARDS 2020
Di tengah ingar bingar acara virtual penghargaan musik bergengsi dunia, kiprah perancang Indonesia Mety Choa menjadi sorotan dunia. Dalam acara virtual bergengsi MTV Video Music Awards 2020, Lady Gaga tampil tidak hanya sekali, melainkan beberapa kali untuk menerima penghargaan berbeda. Tampil maksimal dengan variasi gaya busananya yang selalu menjadi fokus perhatian, kali ini termasuk mengenakan an artful mask.
Ketika menerima dua penghargaan bergengsi yaitu sebagai Artist of the Year dan MTV Tricon Award, Lady Gaga tampil mengenakan masker metallic mesh karya Mety Choa, Creative Director Maison Met yang bernaung dibawah brand management the Clique.
Mety Choa
Lady Gaga
“Semoga karya kolaborasi Masker Maison Met X Lady Gaga dapat menjadi bukti bagi kita semua untuk tidak mudah berputus asa dan terus berkarya di tengah situasi yang memprihatinkan seperti saat pandemi ini, tutur Mety Choa, Creative Director Maison Met.
Presented by Interni Cipta Selaras
Masker Maison Met Gaga
Selamat untuk Mety Choa yang telah membawa nama Indonesia dalam kancah musik bergengsi dunia dengan karya masker buatan Indonesia.
ORTENSIA RESTAURANT BY CHRIS SHAO STUDIO
Chris Shao's French-Japanese restaurant, Ortensia, in Shanghai, blends Parisian sophistication, Japanese elegance, and Shanghai's charm, incorporating...
read moreBAROVIER&TOSO PRESENTS BAROVIER&TOSO COLLAGE
Barovier&Toso unveils Barovier&Toso Collage, a visually stunning project showcasing the elegance and versatility of its products, reinterpreting Venetian...
read moreKAREN NIJSEN IN "Satu Langkah Satu Karya"
Remarkable "Satu Langkah Satu Karya", founded by Karen Nijsen, a finalist for Miss Universe Indonesia 2024 has a mission to promote environmental...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more