Gucci’s New Look at Plaza Senayan
Published by Sugar & Cream, Friday 11 October 2019
Text by Auliya Putri, Images Courtesy of Gucci
Reopening Gucci Store
Bagi Anda yang sudah rindu berbelanja produk-produk Gucci, worry no more! Karena label fashion dunia ini baru saja membuka kembali butiknya di Plaza Senayan dengan sentuhan baru.
Di dalam butik seluas 2.036 kaki persegi ini, Gucci memainkan tema “Cabinet of Curiosities” untuk memperlihatkan inspirasi segenap produknya kepada pada tamunya. Menyediakan beragam koleksi dari aksesoris hingga kacamata dan jam tangan, gerai ini menampilkan desain interior yang elegan yang selaras, demi membuat Anda merasa nyaman dan santai. Konsep kontemporer pun masih menjadi yang utama dengan kombinasi tradisional dan modern juga romantisme menyelaraskan ciri khas koleksi Gucci.
Presented by LeChateau
Elemen-elemen merchandising yang kontras juga mengundang Anda untuk mencari lebih lagi tentang apa yang ada di dalam gerai ini. Lihat saja pola lantai yang berbeda namun tetap memberi keharmonisan. Lalu bentuk meja yang berbeda pada setiap sudut ruangan, warna kayu yang berbeda di bagian etalase, hingga permadani antik yang melapisi satu sama lain demi efek bertekstur. Semua kekontrasan ini membawa hasil yang berbeda dari biasanya, menghasilkan ruang yang menggoda. it’s a store that full of surprises!
ORTENSIA RESTAURANT BY CHRIS SHAO STUDIO
Chris Shao's French-Japanese restaurant, Ortensia, in Shanghai, blends Parisian sophistication, Japanese elegance, and Shanghai's charm, incorporating...
read moreBAROVIER&TOSO PRESENTS BAROVIER&TOSO COLLAGE
Barovier&Toso unveils Barovier&Toso Collage, a visually stunning project showcasing the elegance and versatility of its products, reinterpreting Venetian...
read moreKAREN NIJSEN IN "Satu Langkah Satu Karya"
Remarkable "Satu Langkah Satu Karya", founded by Karen Nijsen, a finalist for Miss Universe Indonesia 2024 has a mission to promote environmental...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more