Kelly Hoppen Spring Summer 2016 Collection
Published by Sugar & Cream, Monday 14 March 2016
Photography courtesy of Alexandra Public Relations
Kelly Hoppen Launches 2016 Collection
Desainer interior kenamaan Kelly Hoppen melansir koleksi terkini untuk Home Jewellery, yang seluruhnya menawarkan gaya unik dan estetika memikat. Mulai dari warna-warna pastel hingga cerah, pola grafis dan corak bertatahkan perhiasan, koleksi ini memberikan penghormatan pada etos desain yang mempertemukan Timur dan Barat, dengan merengkuh pengaruh Pop Art.
Rangkaian koleksi meliputi La Vie En Rose Collection yang secara cantik membaurkan rose gold, tembaga, dan warna-warna pastel, dalam bentuk desain kontemporer yang menampilkan pengaruh Timur; Pop Collection yang bernafaskan pergerakan Pop Art dengan pola-pola grafis, warna-warna cerah, dan bentuk-bentuk ekspresif; serta Golden Amber Collection yang merayakan kombinasi kekuatan corak dan tekstur. Memasuki musim semi ini, saatnya untuk mengganti suasana rumah Anda dengan produk impian terbaik dari seorang desainer Kelly Hoppen. Produk terbaru ini tersedia melalui www.kellyhoppen.com (HK)
PAÑPURI'S ART OF GIFTING COLLECTION – JOURNEY TO THE PEAK
Discover three new scents of the PAÑPURI's JOURNEY TO THE PEAK collection, which allows you to share happiness and well-wishes with yourself and your...
read moreNILUFAR AT SALONE ART + DESIGN IN NEW YORK
At Salone Art + Design in New York ( November 8-11, 2025) , Nilufar presented a curated selection of pieces that showcase the gallery’s vision of design...
read moreMUSEUM MACAN ANNOUNCES KORAKRIT ARUNANONDCHAI’S FIRST MAJOR SOLO PRESENTATION IN INDONESIA
Museum MACAN presents Korakrit Arunanondchai's artwork, "Sing Dance Cry Breathe |as their world collides onto the screen" for the first time from November...
read moreJFW 2025 OPENING PARADE ''Kain Nusantara''
Jakarta Fashion Week 2025 kicked off with a vibrant "Kain Nusantara" fashion parade, showcasing designs and brands using wastra fabrics, in line with the...
read moreA Spellbinding Dwelling
Rumah milik desainer fashion Sally Koeswanto, The Dharmawangsa kreasi dari Alex Bayusaputro meraih penghargaan prestisius Silver A’ Design Award 2017.
read moreThomas Elliott, Translating the Dreams of Spaces and Shapes
Selama hampir seperempat abad tinggal di Indonesia, simak perbincangan dengan arsitek dan desainer Thomas Elliott.
read more